Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan

Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan - Hai sobat Blog Tugas Sekolahku, senang sekali bisa berbagi untuk mengerjakan tugas sekolah dengan kalian semua. Pada sharing tugas sekolah kali ini yang berjudul Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan, saya telah menyediakan artikelnya dengan sepenuh hati. Mudah-mudahan isi postingan Tugas Sekolah yang saya tulis ini dapat sobat manfaatkan.
Ok, here we go...

lihat juga


Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan

Salah satu kebijakan perusahaan adalah memberikan pinjaman uang kepada karyawannya. Memang terkadang gaji seorang karyawan tidak cukup untuk memenuhi semua kebutuhan yang ada. Misalkan ada keperluan yang mendesak dan membutuhkan dana dengan cepat. Untuk mendapatkan dana tersebut, perusahaan tempat anda bekerja merupakan salah satu tempat yang mungkin bisa memberikan anda pinjaman.

Dan untuk melakukannya, anda tentu saja harus melalui beberapa prosedur resmi dengan mengikuti peraturan perusahaan. Salah satu yang anda butuhkan adalah surat permohonan pinjaman uang pada perusahaan. Surat ini adalah langkah resmi dan sebagai bukti dokumen bagi perusahaan. Selain itu, dengan menggunakan surat ini juga, akan terkesan lebih formal dan resmi.

Surat peminjaman uang adalah sebuah surat pernyataan yang dibuat oleh peminjam sebagai pernyataan dirinya karena telah meminjam uang kepada seseorang, lembaga, ataupun perusahaan yang dijadikan sebagai bukti jika di kemudian hari menimbulkan perselisihan.  Dengan surat ini hendaknya peminjam memberikan pernyataan yang jelas yang berhubungan dengan peminjaman uang tersebut.

Dalam surat permohonan pinjaman uang pada perusahaan tersebut ada beberapa hal yang harus anda perhatikan, diantaranya adalah :

1. Tuliskan kepada siapa surat tersebut ditujukan.
2. Berikan keterangan yang jelas mengenai diri anda, mulai dari nama, tempat tanggal lahir, alamat, nomor KTP, serta jabatan anda di perusahaan tersebut. Hal ini untuk memudahkan perusahaan mengenali diri anda.
3. Menyatakan dengan jelas bahwa anda akan meminjam uang dan sebutkan berapakah jumlahnya. Akan lebih baik jika anda memberikan alasan anda meminjam uang.
4. Hal yang paling penting, berikan keterangan mengenai cara pembayaran, tanggal pembayaran, dan lain sebagainya yang mungkin dianggap penting.
5. Bubuhkan tanda tangan anda.

Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan
Dan untuk lebih jelasnyaberikut ini kami lampirkan contoh surat permohonan pinjaman uang pada perusahaan.


Pekalongan, 13 April 2017

Kepada Yth.:
Manager Keuangan
PT. Indah Sari Damai
Jl. Sudirman Raya No.12 Semarang

Dengan hormat,

Dengan ini saya:
Nama : Riani Anjelita, S.Kom
Tempat Tanggal Lahir : Jakarta, 12 Desember 1975
Alamat : Jl. Kebokura No. 12D Pekalongan
No. KTP : xxxxxxx
Jabatan : Asisten Manager Keuangan PT. Indah Sari Damai

Bermaksud mengajukan permohonan pinjaman kepada perusahaan sebesar Rp 20.000.000,- yang akan saya gunakan untuk membayar uang masuk kuliah anak saya yang baru saja diterima di Universitas Indonesia Jurusan Hukum. Adapun besarnya cicilan pembayaran yang mampu saya lakukan adalah sebesar Rp 2.000.000,- dengan cara potong gaji langsung sehingga pinjaman saya akan lunas dalam 10 bulan.

Sebagai informasi, saat ini saya sedang tidak ada pinjaman lain, baik pinjaman dari dalam area perusahaan maupun diluar area perusahaan sehingga saya sangat yakin bahwa saya bisa melakukan cicilan pembayaran  dengan tertib dan pinjaman saya akan lunas tepat pada waktunya.

Demikian surat permohonan pinjaman ini saya buat, mohon untuk segera dipertimbangkan. Atas perhatian serta kebijaksanaan Bapak/Ibu pimpinan, saya ucapkan banyak terima kasih.



Hormat saya,

Riani Anjelita, S.Kom
Demikianlah ulasan kami mengenai Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan. Semoga bermanfaat.
loading...


Demikianlah Artikel Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan

Sekian artikel Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan, mudah-mudahan bisa bermanfaat untuk sobat semua. Dan jangan lupa bagikan ke teman-teman lainnya yang membutuhkan artikel Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan ini yah.

Anda sedang membaca artikel Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan dan artikel ini url permalinknya adalah http://prdantugassekolahku.blogspot.com/2017/08/contoh-surat-permohonan-pinjaman-uang.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

3 Responses to "Contoh Surat Permohonan Pinjaman Uang Pada Perusahaan"

  1. Dapatkan Penghasilan Tambahan Dengan Bermain Poker Online di www , SmsQQ , com

    Keunggulan dari smsqq adalah
    *Permainan 100% Fair Player vs Player - Terbukti!!!
    *Proses Depo dan WD hanya 1-3 Menit Jika Bank Tidak Gangguan
    *Minimal Deposit Hanya Rp 10.000
    *Bonus Setiap Hari Dibagikan
    *Bonus Turn Over 0,3% + 0,2%
    *Bonus referral 10% + 10%
    *Dilayani Customer Service yang Ramah dan Sopan 24 Jam NONSTOP
    *Berkerja sama dengan 4 bank lokal antara lain : ( BCA-MANDIRI-BNI-BRI )

    Jenis Permainan yang Disediakan ada 8 jenis :
    Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar 66

    Untuk Info Lebih Lanjut Dapat menghubungi Kami Di :
    BBM: 2AD05265
    WA: +855968010699
    Skype: smsqqcom@gmail.com


    bosku minat daftar langsung aja bosku^^

    ReplyDelete
  2. Apakah Anda mengalami kesulitan keuangan atau Anda ingin memenuhi impian Anda dengan dana?
    Apakah Anda memerlukan pinjaman untuk melunasi tagihan Anda, Memulai atau memperluas bisnis Anda?
    Apakah Anda mengalami kesulitan dalam memperoleh pinjaman dari Pemberi Pinjaman keras atau Bank karena tingginya biaya / persyaratan pinjaman?
    Apakah Anda memerlukan pinjaman untuk alasan yang sah?
    Maka khawatir kami datang untuk menawarkan pinjaman kepada pelamar yang tertarik baik lokal maupun luar negeri tidak peduli jenis kelamin atau lokasi tetapi usia harus 18 tahun ke atas.
    Kembali ke kami untuk negosiasi jumlah yang Anda butuhkan akan menjadi keputusan yang bijaksana.
    JENIS PINJAMAN KAMI
    Pinjaman ini dibuat untuk membantu klien kami secara finansial, dengan tujuan mengurangi beban keuangan. Untuk alasan apa pun, pelanggan dapat menemukan rencana pinjaman yang sesuai dari perusahaan kami yang memenuhi persyaratan keuangan.

    Data pemohon:
    1) Nama Lengkap:
    2) Negara
    3) Alamat:
    4) Seks:
    5) Bekerja:
    6) Nomor Telepon:
    7) Posisi saat ini di tempat kerja:
    8 Penghasilan bulanan:
    9) Jumlah pinjaman yang dibutuhkan:
    10) Periode pinjaman:
    11) Apakah Anda mendaftar sebelumnya:
    12) Tanggal Lahir:
    Hubungi perusahaan pinjaman Gloria S melalui email:
    {gloriasloancompany@gmail.com} atau
    Nomor WhatsApp: +1 (815) 427-9002
    Salam Hormat

    ReplyDelete
  3. Halo semuanya, Nama saya Siska wibowo saya tinggal di Surabaya di Indonesia, saya seorang mahasiswa, saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk mengingatkan semua pencari pinjaman untuk sangat berhati-hati karena ada banyak perusahaan pinjaman penipuan dan kejahatan di sini di internet , Sampai saya melihat posting Bapak Suryanto tentang Nyonya Esther Patrick dan saya menghubunginya melalui email: (estherpatrick83@gmail.com)

    Beberapa bulan yang lalu, saya putus asa untuk membantu biaya sekolah dan proyek saya tetapi tidak ada yang membantu dan ayah saya hanya dapat memperbaiki beberapa hal yang bahkan tidak cukup, jadi saya mencari pinjaman online tetapi scammed.

    Saya hampir tidak menyerah sampai saya mencari saran dari teman saya Pak Suryanto memanggil saya pemberi pinjaman yang sangat andal yang meminjamkan dengan pinjaman tanpa jaminan sebesar Rp200.000.000 dalam waktu kurang dari 24 jam tanpa tekanan atau tekanan dengan tingkat bunga rendah 2 %. Saya sangat terkejut ketika saya memeriksa rekening bank saya dan menemukan bahwa nomor saya diterapkan langsung ditransfer ke rekening bank saya tanpa penundaan atau kekecewaan, segera saya menghubungi ibu melalui (estherpatrick83@gmail.com)

    Dan juga saya diberi pilihan apakah saya ingin cek kertas dikirim kepada saya melalui jasa kurir, tetapi saya mengatakan kepada mereka untuk mentransfer uang ke rekening bank saya, karena saya berjanji bahwa saya akan membagikan kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres atau penundaan.

    Yakin dan yakin bahwa ini asli karena saya memiliki semua bukti pemrosesan pinjaman ini termasuk kartu ID, dokumen perjanjian pinjaman, dan semua dokumen. Saya sangat mempercayai Madam ESTHER PATRICK dengan penghargaan dan kepercayaan perusahaan yang sepenuh hati karena dia benar-benar telah membantu hidup saya membayar proyek saya. Anda sangat beruntung memiliki kesempatan untuk membaca kesaksian ini hari ini. Jadi, jika Anda membutuhkan pinjaman, silakan hubungi Madam melalui email: (estherpatrick83@gmail.com)

    Anda juga dapat menghubungi saya melalui email saya di (siskawibowo71@gmail.com) jika Anda merasa kesulitan atau menginginkan prosedur untuk mendapatkan pinjaman

    Sekarang, yang saya lakukan adalah mencoba untuk memenuhi pembayaran pinjaman bulanan yang saya kirim langsung ke rekening bulanan Nyonya seperti yang diarahkan. Tuhan akan memberkati Nyonya ESTHER PATRICK untuk Segalanya. Saya bersyukur

    ReplyDelete

loading...